Pengikut

Minggu, 17 November 2013

KACABI!!!! E-BULETIN Vol.2 KINI TERBIT! ^^

Alhamdulillah.. Dengan harapan besar, di minggu kedua bulan November ini, Departemen Humas Divisi Media kembali berkarya, E-buletin kedua kita telah terbit!
Kali ini, selain mengulas event lalu kita, ada juga liputan singkat mengenai kongres senior kita, Kongres XV IBI Nasional! Sudah tahu kan Ketum PP kita yang baru? Kalau belum ayo deh unduh dan baca e-buletin edisi ini!

Mohon maaf masih banyak kekurangan disana-sini.. Namun besar harapan kami, E-buletin ini bisa memberikan informasi pada seluruh pembaca sekalian :)
Akhir kata, selamat membaca! Salam hangat dari redaksi!

Silahkan unduh di sini : ebuled2

1 komentar:

  1. The Casino at Harrah's - Valley Center, CA - Mapyro
    View 계룡 출장마사지 maps, reviews and information for The Casino at Harrah's in Valley Center, 화성 출장샵 CA. 군산 출장안마 상주 출장안마 1-877-497-3100 · Valley 계룡 출장마사지 Center, CA.

    BalasHapus